Ini 7 Tempat Wisata Yang Wajib Dikunjungi di Desa Pulosari Pangalengan

- Penulis Berita

Kamis, 10 Maret 2022 - 22:29

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PANGALENGAN I Desa Pulosari Kecamatan Pangalengan menyimpan tujuh lokasi tujuan wisata lokal yang wajib dikunjungi. Hal ini diungkapkan Kepala Desa Pulosari Agus Rusman di dampingi Kaur Perencanaan Susan Somantri di Kantor Desa, Kamis (10/3).

Menurut Agus, ada beberapa tempat wisata yang berada di Desa Pulosari, diantaranya Datar Pinus, Kawasan Rahong, Nuansa Riung Gunung, Bukit Rahong, Kampung Singkur, Kampung Panorama Cibuluh, Camp Panorama Ecopark. Untuk membangun tempa wisata tersebut, ia mengerahkan sekitar lebih dari 300 warga yang di dominasi warga Pulosari dan sekitarnya.

Kendati saat ini pada masa PPKM lanjutnya, Agus menerangkan jika kegiatan tetap berlangsung meski dengan pengunjung yang menurun mengingat kebanyakan wisatawan berasal dari luar kota.

“Mayoritas mata pencaharian warga adalah para buruh tani, karena di Pulosari wilayah pertanian, peternakan dan wisata,” ungkapnya.

Sementara, di sektor peternakan terjadi penurunan sebagian telah beralih ke sektor pertanian dan wisata. “karena pangalengan merupakan sebagai penghasil sayuran ubi ubian holtikultural,” ujar Agus Rusman.

Berita Terkait

*Wisata Sianyar Kamojang Kini di Lengkapi Fasilitas Villa Penginapan*
Sorga Tersembunyi di Balik Kaki Bukit Indragiri
Menciptakan Surga di Hamparan Kebun Teh Kertasari Estate
Apih Igun : Digelarnya Festival Pasanggiri Jaipong Bupati Cup, Bukti Kerjasama Pemkab Bandung dan Komunitas Seni
Yosep Nugraha: Bupati Bandung Sangat Konsen dalam Pengembangan Seni dan Budaya
Kunjungan Wisatawan ke Kabupaten Bandung Capai Jutaan Jiwa, Pemkab Bandung Siapkan Tenaga Lokal Desa Wisata Tour Guide
KEMENPAREKRAF, SUGUHKAN WISATA ALAM YANG ASRI DI DESA INDRAGIRI
WALINI SUGUHKAN SPOT SELFI TAMAN BUNGA

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 11:38

Wakil Ketua DPR Cucun Ahmad Syamsurijal: Menghadapi Bencana, Keselamatan Manusia Nomor Satu

Selasa, 11 Maret 2025 - 06:11

Wakil Ketua DPR Cucun Ahmad Syamsurijal Tinjau Lokasi Bencana Banjir Dayeuhkolot Kab. Bandung 

Rabu, 5 Maret 2025 - 01:50

BPBD Salurkan Bantuan Kepada Warga Terdampak Rumah Ambruk di Desa Sayati Margahayu

Jumat, 14 Februari 2025 - 07:45

Wamen PU Diana Berharap Air PDAM Kualitas Air Minum Bukan Air Bersih Lagi 

Senin, 10 Februari 2025 - 07:14

Bupati Bandung Targetkan 500 Kilometer Jalan Rusak Selesai Diperbaiki dalam 3 Tahun

Jumat, 7 Februari 2025 - 04:55

*Ibun Miliki Tempat Wisata Unggulan Salah Satunya *WISATA SIANYAR KAMOJANG* 

Jumat, 24 Januari 2025 - 03:35

Percepatan Penanganan Bencana, Kang DS Instruksikan BPBD Usulkan Pembangunan Gudang Peralatan dan Logistik 

Selasa, 21 Januari 2025 - 14:19

Camat Ibun: Desa Wisata Dapat Meningkatkan Ekonomi Para Pelaku UMKM

Berita Terbaru