Ketua KPPG Jabar Ajak Kadernya Peduli Korban Bencana

- Penulis Berita

Minggu, 4 Desember 2022 - 03:10

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG I Ketua Kesatuan Perempuan Partai Golkar (KPPG) Jawa Barat (Jabar), Dr. Hj. Cucu Sugyati, SE. MM mengajak seluruh kadernya untuk peduli terhadap korban bencana disekitar, sekaligus menginstruksikan seluruh kader dan anggota untuk mengambil peran dalam penguatan kapasitas di wilayahnya masing-masing.

Dalam kunjungan ke lokasi Bencana Cianjur, pihaknya lebih mengutamakan keselamatan perempuan dan anak bukan hanya tugas dan peran pemerintah setempat saja, melainkan tanggung jawab bersama.

“Kami sangat prihatin melihat langsung kelokasi bencana gempa di Cianjur, sebagai perempuan ya melihatnya ikut sedih sampai berlinang air mata,” sebut Cucu Sugyati di Lampegan, Kec. Ibun, Jum’at siang (2/12/22).

Cucu menegaskan, dalam segala hal KPPG harus turut serta aktif berkontribusi, sebagai agen perubahan, harus bisa bersinergi dalam perubahan sosial ke arah yang positif, persoalan eksploitasi, kekerasan anak dan perempuan masih menjadi hot issue yang perlu segera dicarikan solusi secara konstruktif.

“Jadi tidak hanya bencananya saja yang kami pikirkan untuk terapi healing nya juga perlu di imbangi terutama bagi anak agar tidak trauma, “ucapnya.

Selain itu, lanjut Cucu, peran KPPG di seluruh Kota/Kabupaten di Jabar, harus mampu memaksimalkan perlindungan perempuan dan anak dengan salah satu caranya yakni peduli terhadap berbagai persoalan sosial disekitar lingkungan.

“Jika hanya mengandalkan pemerintah dalam pengentasan persoalan diyakini tak bakal maksimal, oleh karena itu saya harap, peran KPPG dapat membantu meminimalisir temuan atau kejadian persoalan sosial dilingkungan masyarakatnya,” ujarnya.

Selain itu lanjut Cucu Sugyati, ia juga mendampingi ketua IIPG Provinsi Jawa Barat , ibu Ridha langsung turun ke lokasi yang tidak terjangkau untuk memberikan bantuan perempuan bersatu ke 5 titik tenda diantaranya, Galudra Atas, Hargem Nyalindung Kecamatan Pacet, Desa Ciherang Kec. Pacet, Desa Cirumput Kec Cirumput, dan Almasum almardiyah.

Bersama Ibu Rosdiyana Wakil Bupati Cianjur mendamping teh Ridha IIPG, Teh Reni KPPG beserta penguris KPPG, IIPG yang lain.

“Kami sangat prihatin dan turut berduka cita yang mendalam, atas peristiwa gempa yang menimpa warga cianjur, ” pungkasnya.

Berita Terkait

*Ibun Miliki Tempat Wisata Unggulan Salah Satunya *WISATA SIANYAR KAMOJANG* 
*Ditetapkan Jadi Bupati/Wabup Bandung oleh DPRD, Dadang Supriatna – Ali Syakieb Siap Ikuti Pembekalan Bersama Presiden* 
*KPU Kab Bandung Tetapkan Sebagai Bupati/Wabup Terpilih, Dadang Supriatna-Ali Syakieb Segera Tancap Gas 100 Hari Kerja, Setelah Dilantik 20 Februari*
Ketua DPRD Renie Rahayu Fauzi Ajak Semua Pihak Bergandengan Tangan Bangun Kabupaten Bandung yang lebih Bedas
Dadang Supriatna-Ali Syakieb Dilantik 20 Februari 2025
*Bupati Bandung Terpilih Dadang Supriatna Bersyukur MK Tolak Gugatan Paslon 01*
Fantastis! Kang DS Gelontorkan Anggaran Rp 1 Triliun Untuk Desa dan Kelurahan di Kabupaten Bandung
Keren! Komisi D Raih Juara Umum dan Piala Bergilir POR DPRD Kabupaten Bandung

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 04:28

Sosialisasi Tugas Pokok dan Fungsi Koordinator Naskah Kuno Kabupaten Bandung 

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:39

Terima Audiensi Guru Honorer dan Penjaga Sekolah, Komisi D DPRD Dudi Mustopa: Kami Akan Memperjuangkannya Masuk PPPK

Kamis, 6 Februari 2025 - 00:42

Ketua DPRD Renie Rahayu Fauzi: Kami Akan Memperjuangkan Guru Honorer Masuk PPPK

Kamis, 23 Januari 2025 - 15:11

Sukseskan Program MBG, Dinas Pendidikan Gelar Evaluasi dan Penilaian Sertifikasi UKS

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:56

Kang Asray: “Berharap 2025, Tidak Ada Lagi Ijazah Tertahan di Sekolah, Sanjung Program Bupati Bandung Inovatif”

Kamis, 23 Januari 2025 - 10:37

Asep Juarsa: Pembagian Ijazah Kepada Para Siswa Bentuk Kepedulian Nyata Bupati Bandung

Sabtu, 11 Januari 2025 - 14:40

Anugerah Literasi Leksam Bedas Tingkat SMP/MTs Digelar di Kabupaten Bandung

Jumat, 27 Desember 2024 - 07:11

Pastikan Pelayanan Pendidikan Lebih Bedas, Bupati Bandung Lantik Kadisdik Definitif

Berita Terbaru