Hj. Cucu Sugyati : 70 Persen Jalan dan Jembatan Provinsi Butuh Rekontruksi

- Penulis Berita

Kamis, 19 Januari 2023 - 02:13

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Jawa Barat, Hj. Cucu Sugyati

Wakil Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Jawa Barat, Hj. Cucu Sugyati

Komisi IV DPRD  Provinsi Jawa Barat meminta, Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat memperhatikan infrastruktur utamanya jalan dan jembatan. Hal ini  mengingat jalan dan jembatan memiliki fungsi yang sangat penting sebagai penghubung antar wilayah.

Wakil Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Jawa Barat, Hj. Cucu Sugyati mengatakan, dari total jalan provinsi sepanjang 2.360,58 kilometer, yang sudah habis umur rencana teknisnya adalah 73%. Artinya, ada sekitar 1.500 kilometer jalan yang harus direkonstruksi. “Kurang lebih 70 persen sudah habis umur teknis, butuh rekontruksi bertahap,” ujar Hj Cucu Sugyati beberapa waktu lalu.

Cucu Sugyati mencontohkan, di UPTD PJJ Wilayah VI dari total 362, 235 km jalan provinsi, ada 10 persen jalan yang rusak parah dan harus direkontruksi. “Sekitar 30 km yang harus direkontruksi. Ini yang rusak parah. Kurang lebih 10 persen. Belum yang rusak ringannya juga kan ada”, jelasnya.

“Saya kira yang seperti ini mestinya direspon agak cepat supaya jangan sampai kita menunggu bom waktu. Sudah ada contoh kasus Budur-Susukan ruasnya hari ini hancur seperti kubangan”, kata  Cucu Sugyati.

Cucu Sugyati menekankan, tidak mungkin perbaikan dan pemeliharaan infrastruktur jalan dan jembatan dilakukan sekaligus dalam satu tahun anggaran. Namun hal itu bisa dilakukan secara bertahap dengan perencanaan yang matang.

Berita Terkait

*Ditetapkan Jadi Bupati/Wabup Bandung oleh DPRD, Dadang Supriatna – Ali Syakieb Siap Ikuti Pembekalan Bersama Presiden* 
*KPU Kab Bandung Tetapkan Sebagai Bupati/Wabup Terpilih, Dadang Supriatna-Ali Syakieb Segera Tancap Gas 100 Hari Kerja, Setelah Dilantik 20 Februari*
Ketua DPRD Renie Rahayu Fauzi Ajak Semua Pihak Bergandengan Tangan Bangun Kabupaten Bandung yang lebih Bedas
Dadang Supriatna-Ali Syakieb Dilantik 20 Februari 2025
*Bupati Bandung Terpilih Dadang Supriatna Bersyukur MK Tolak Gugatan Paslon 01*
Fantastis! Kang DS Gelontorkan Anggaran Rp 1 Triliun Untuk Desa dan Kelurahan di Kabupaten Bandung
Keren! Komisi D Raih Juara Umum dan Piala Bergilir POR DPRD Kabupaten Bandung
Praniko dari Partai Gerinda Dukung Langkah Bupati Bandung Gali Potensi PAD

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 04:28

Sosialisasi Tugas Pokok dan Fungsi Koordinator Naskah Kuno Kabupaten Bandung 

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:39

Terima Audiensi Guru Honorer dan Penjaga Sekolah, Komisi D DPRD Dudi Mustopa: Kami Akan Memperjuangkannya Masuk PPPK

Kamis, 6 Februari 2025 - 00:42

Ketua DPRD Renie Rahayu Fauzi: Kami Akan Memperjuangkan Guru Honorer Masuk PPPK

Kamis, 23 Januari 2025 - 15:11

Sukseskan Program MBG, Dinas Pendidikan Gelar Evaluasi dan Penilaian Sertifikasi UKS

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:56

Kang Asray: “Berharap 2025, Tidak Ada Lagi Ijazah Tertahan di Sekolah, Sanjung Program Bupati Bandung Inovatif”

Kamis, 23 Januari 2025 - 10:37

Asep Juarsa: Pembagian Ijazah Kepada Para Siswa Bentuk Kepedulian Nyata Bupati Bandung

Sabtu, 11 Januari 2025 - 14:40

Anugerah Literasi Leksam Bedas Tingkat SMP/MTs Digelar di Kabupaten Bandung

Jumat, 27 Desember 2024 - 07:11

Pastikan Pelayanan Pendidikan Lebih Bedas, Bupati Bandung Lantik Kadisdik Definitif

Berita Terbaru