Loka Karya Kampung Bedas Program Unggulan Strategis, IP Dukung Pentahelik

- Penulis Berita

Senin, 14 Oktober 2024 - 14:09

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Loka Karya Kampung Bedas (Bebenah Desa Sejahtera)Konservasi Masarakat Pasir Pogor  desa Mekarwangi Kec Ibun

Loka Karya Kampung Bedas (Bebenah Desa Sejahtera)Konservasi Masarakat Pasir Pogor desa Mekarwangi Kec Ibun

Kabandung id. | Loka Karya Kampung BEDAS (Bebenah Desa Sejahtera) merupakan program unggulan strategis yang di luncurkan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bandung, dinilai dapat mendorong pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Sesuai dengan RPJMD Kabupaten Bandung 2021-2026.

Kepala Bidang Konservasi Pengendalian dan Kerusakan Lingkungan (KPKL) Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kab. Bandung Whindya Wardhani mengatakan, yang menjadi latar belakang program ini sesuai dengan konsep Perencanaan Pembangunan Terintegrasi Berbasis Tematik.

Untuk mencapai hal tersebut diperlukan beberapa aksi kegiatan, Gerakan pengelolaan sampah dengan prinsip 3R dan sirkular ekonomi, Gerakan konservasi berbasis ibadah dan kesejahteraan, Kampanye edukatif lingkungan hidup dalam berbagai kegiatan desa, Sinergitas dan kolaborasi program Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup (PPLH), “katanya, di Desa Mekarwangi Kec. Ibun. Senin (14/10/2024).

Menurut Kabid, Kampung Bedas merupakan implementasi dari visi Kabupaten Bandung yang dibentuk sebagai strategi Bupati Bandung untuk mewujudkan desa/kelurahan berbudaya lingkungan berbasis partisipasi, kearifan lokal, unggulan tematik kewilayahan, dan berwawasan lingkungan, yang secara mandiri dan konsisten mampu menata, memelihara, dan menjaga lingkungan secara berkelanjutan, “ujarnya.

Pada kesempatan yang sama Camat Ibun Agus Rustandi menyatakan, sangat mengapresiasi, mendukung kegiatan loka karya untuk pembentukan kampung Bedas Desa.

“Pada intinya saya mendukung sekali dengan loka karya untuk pembentukan kampung Bedas, “sebut Camat dalam sambutan seraya menambahkan.

Karena dengan program ini di program kan oleh Dinas LH, Dan, Hadir juga pihak dari IP guna mendukung pentahelik, “singkat Agus

Fasilitator DLH Kab. Bandung Asep Wawan menerangkan, Kegiatan riungan ke 8 (loka Karya Desa) dalam menyampaikan presentasi hasil kajian desa Mekarwangi Kecamatan Ibun sesuai dengan harapan, “tambah Wawan.

Karena di hadiri oleh semua undangan, mulai dari Kader Kp Bedas, para petani penggarap pasir pogor, BPD, LPM, MUI, semua Ketua RW se Desa Mekarwangi, pak Kades, Pak Camat, PT IP Kamojang, dan Bu Kabid.

Asep Wawan berharap semoga Dokumen Rencana aksinya bisa di realisasikan dengan sebaik – baiknya, dengan mengucapkan terimakasih kepada semuanya termasuk bu kabid yang selalu memberikan semangat, sehingga memberikan kekuatan yang sangat besar buat semua tim Desa Mekarwangi untuk mewujudkan semua harapan. (Kb1)

Berita Terkait

Desa Rancamanyar Laksanakan Musdes Penataan Desa
H.Asep Syamsudin S,Ag Sosialisasikan Peraturan Daerah sekaligus Memberikan Santunan Kepada Puluhan Anak Yatim Piatu dan Lansia
Bupati Bandung Serahkan Bantuan Kepada Warga Terdampak Gempa Bumi Kertasari 
Bupati Bandung Dadang Supriatna Jabat Ketua Umum Asosiasi Aliansi Kabupaten Kota Peduli Sanitasi
Ini Penjelasan Kadis PMD Tata Irawan Soal Wacana Pemekaran Desa di Kabupaten Bandung
DPMD: Hasil Kajian 14 Kecamatan, 127 Desa, dan 8 Kelurahan di Kabupaten Bandung Layak Dimekarkan 
Wakil Ketua DPR Cucun Ahmad Syamsurijal: Menghadapi Bencana, Keselamatan Manusia Nomor Satu
Wakil Ketua DPR Cucun Ahmad Syamsurijal Tinjau Lokasi Bencana Banjir Dayeuhkolot Kab. Bandung 

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 10:05

Desa Rancamanyar Laksanakan Musdes Penataan Desa

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:30

Bupati Bandung Dadang Supriatna Jabat Ketua Umum Asosiasi Aliansi Kabupaten Kota Peduli Sanitasi

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:32

Ini Penjelasan Kadis PMD Tata Irawan Soal Wacana Pemekaran Desa di Kabupaten Bandung

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:27

DPMD: Hasil Kajian 14 Kecamatan, 127 Desa, dan 8 Kelurahan di Kabupaten Bandung Layak Dimekarkan 

Senin, 10 Maret 2025 - 13:26

Di Cicalengka, Kadis PMD Tata Irawan Sampaikan Paparan Arah Kebijakan Penataan Desa

Senin, 10 Maret 2025 - 10:50

DPMD Tata Irawan: Sosialisasi Arah Kebijakan Penataan Desa Dengan Sasaran Pemekaran Desa

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:54

Bupati Bandung: Pembangunan Fly Over Jalan Rancaekek-Majalaya Sudah Diusulkan ke Provinsi Jabar

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:49

Kang Ali Syakieb Tegaskan Peredaran dan Penyalahgunaan Narkoba Kejahatan Luar Biasa 

Berita Terbaru

BEJAKEUN

Desa Rancamanyar Laksanakan Musdes Penataan Desa

Rabu, 16 Apr 2025 - 10:05